Saturday, September 10, 2011

Cara Membuka Facebook yang di Blokir

Pernah tidak mengalami kejadian saat "Download dan  install" aplikasi terus tiba-tiba komputer kamu tidak bisa buka suatu situs web?
Misalnya komputer kamu tidak bisa buka situs www.facebook.com , tapi kalo masuk situs yang lainnya lancar-lancar saja dan bisa pake browser apapun seperti mozilla,Internet Explorer, Flock ataupun Opera Mini.

Oleh karena itu,saya akan memberikan kamu solusinya :))
  1. Pertama,kamu buka drive C di "My Computer".
  2. Kemudian klik Folder "Windows", dan cari folder "system32" dan klik folder  itu.
  3. Setelah itu,klik foldre "drivers",dan klik folder "etc", kemudian klik "hosts" dan buka foldernya dengan pilih perintah "open with notepad".
  4. Hapus daftar blokir situs www.facebook.com 
  5. Kemudian "Save", tutup notepad dan "My Document", refresh komputer, dan langsung buka mozilla atau  browser lainnya.Coba saja buka situs yang tidak bisa dibuka tadi dan lihat saja hasilnya ^__^

0 komentar:

Post a Comment

Template by:

Free Blog Templates